Apa Asal-usul Hinduisme? — Menelusuri Kesamaan Leluhur India dan Eropa Secara Budaya, Agama, Bahasa, dan Genetik

Bangsa Celtik kuno, Yunani kuno, Hittit kuno, dan Latin kuno semuanya memiliki sistem kasta yang serupa dengan sistem kasta Hindu; kemiripan ini meluas bahkan sampai ke warna-warna simbolis (putih untuk pendeta, merah untuk prajurit, hitam atau biru untuk kasta-kasta lain). Semua bangsa Indo-Eropa kuno tampaknya mengorbankan tiga binatang berbeda dalam ritual-ritual mereka.

Mengapa Orang-orang Percaya Teori Konspirasi?

Orang-orang di kubu politik kiri dan kanan, contohnya, hampir sama rata mempercayai konspirasi, kendati masing-masing menemukan komplotan berbeda. Orang-orang liberal lebih mungkin untuk curiga bahwa sumber-sumber media dan partai-partai politik adalah pion kaum kapitalis kaya dan korporasi, sedangkan orang-orang konservatif cenderung percaya bahwa akademisi dan elit liberal mengendalikan institusi-institusi ini.